Rel Laci Kecil untuk Beban Ringan
Rel laci ringan Huben Mini Slide 17mm merupakan rel laci kecil yang biasa digunakan untuk memuat barang-barang ringan.
Huben Rel Laci 2 Arah
Rel laci ini dapat ditarik 2 arah memudahkan mengambil barang dari 2 sisi.
Variasi Ukuran Rel Laci Mini Slide Huben
Rel laci mini slide Huben ini tersedia dalam beberapa variasi ukuran, dengan maksimal panjang 374 mm.
Penggunaan Tahan Lama dengan Material Besi Plat
Dengan bahan utama dari besi plat rel laci mini slide ini memiliki ketahanan terhadap korosi, sehingga penggunaan lebih tahan lama untuk lemari atau furnitur lainnya.
Rel Laci Furnitur Minimalis
Rel laci berukuran kecil dan tipis dapat digunakan untuk tipe furnitur atau rak-rak dengan desain minimalis, dan berbeban ringan seperti laci laci perhiasan, rel laci keyboard komputer, dan lainnya.
Desain furnitur modern dengan variasi laci 2 arah dapat diwujudkan dengan rel laci mini slide Huben.
Variasi Rel Laci Mini Slide untuk Kebutuhan
Rel Mini Slide Huben tersedia dalam berbagai ukuran dengan variasi harga rel laci yang berbeda dapat menjadi pilihan untuk menyesuaikan kebutuhan rel laci dari ukuran panjang laci.