Rel Full Extension untuk Jangkau Bagian Dalam Laci
Rel laci Huben RD-45 dilengkapi fitur full extension bisa ditarik secara keseluruhan, dan memungkinkan untuk menjangkau bagian dalam laci.
Rel Laci Huben Lebar 45mm
Rel laci Huben RD-45 ini mempunyai lebar 45 mm dan tersedia dalam 6 varian panjang mulai dari 250 mm sampai 500 mm.